Huawei resmi merilis perangkat pintar weareble-nya pada Selasa, 18 Februari 2025 di Kuala Lumpur, Malaysia. Mereka meluncurkan Huawei FreeArc dan Band 10.
DeepSeek terus membuat kehebohan di dunia karena merilis large language model (LLM) yang lebih irit dibanding LLM lain, seperti yang dipakai di ChatGPT.