Carlo Ancelotti menilai duel Real Madrid vs Atletico Madrid bakal sengit selayaknya Derby Madrid. Los Blancos harus fokus selama 90 menit menjalani laga ini.
Krisis Real Madrid berlanjut setelah tersingkir di Copa del Rey. Ada kekhawatiran bahwa skuad Madrid saat ini adalah yang terburuk dalam waktu yang lama.
Real Madrid didepak tim divisi kedua pada babak 16 besar Copa Del Rey. Dani Carvajal tidak mau berkilah, sebut timnya memang tidak dalam performa terbaik.