Maher Zain adalah penyanyi asal Swedia berdarah Lebanon yang lahir pada 16 Juli 1981. Dia telah mengangkat pamor musik Islam di dunia dengan lagu-lagunya.
Sebuah video haru diunggah oleh U2. Bono menyanyikan sebuah lagu berjudul 'Let Your Love Be Known' yang disiarkan melalui akun Facebook milik band-nya tersebut.