detikRamadan
Menag: 1 Ramadan Jatuh Pada Sabtu 21 Juli
Setelah pemantauan hilal dilakukan di beberapa titik di Indonesia, akhirnya ditetapkan 1 Ramadan 1433 H jatuh pada Sabtu, 21 Juli 2012. Tidak ada perbedaan pendapat dalam sidang itsbat yang digelar malam ini dengan melibatkan sejumlah ormas Islam.
Kamis, 19 Jul 2012 19:59 WIB







































