detikOto
Yuk Ajak Anak-anak, Opa-Oma ke IIMS 2014, Ada Stroller dan Kursi Roda Gratis!
Luasnya arena Indonesia International Motor Show (IIMS) 2014 di JI Expo, Kemayoran pasti akan membuat Anda lelah. Terlebih jika mengajak anak-anak atau bahkan Oma-Opa yang sudah lansia.
Minggu, 21 Sep 2014 10:12 WIB







































