detikNews
Tolak Revisi PP 99 Soal Remisi, Jaksa Agung: Kita Sepakat Korupsi Harus Diberantas
Jaksa Agung M Prasetyo menolak revisi PP Nomor 99/2012 yang mengatur tata cara pemberian remisi bagi narapidana khusus seperti korupsi. Aturan syarat mendapatkan remisi yang sudah dijalankan selama ini, dinilai sudah tepat.
Jumat, 20 Mar 2015 15:45 WIB







































