detikFinance
2 Proyek Pertamina yang Dianggap Rizal Ramli Buang Uang dan KKN
Menko Maritim Rizal Ramli kembali mengeluarkan pernyataan kerasnya, kali ini 'Si Rajawali Ngepret' menyebut 2 proyek Pertamina yakni storage dan pipa BBM diduga ada permainan atau KKN.
Kamis, 10 Sep 2015 12:00 WIB







































