Pupus sudah harapan TNI untuk menambah alat utama sistem pertahanan (alutsista) baru pada tahun anggaran 2006. Departemen Pertahanan (Deptan) mengalihkan prioritas anggarannya ke program kompensasi kenaikan harga BBM bagi para prajurit.
Ulah memalukan mantan perwira tinggi TNI dalam tender alutsista sampai juga ke telinga Menhan Juwono Sudarsono. Menhan segera menginstruksikan petinggi TNI melapor kepadanya.
Personel militer pelaku kriminal bak kebal peradilan umum. Biasanya hanya melalui peradilan militer. Tapi nanti tidak lagi. Empat RUU pun sedang disiapkan.