Sepakbola
Road to Final: Letupan-Letupan Kejutan Dortmund
Sukses Borussia Dortmund menjuarai Bundesliga tak lantas membuat mereka disegani di Liga Champions. Maka keberhasilan lolos ke final dan menjungkalkan Real Madrid menjadi klimaks dari kejutan-kejutan yang dibuat Die Borussen.
Selasa, 21 Mei 2013 14:49 WIB







































