Dalam sepekan terakhir, 'Gedung DPR' terus menjadi trending topic. Para pejabat anggota DPR seolah sudah buta hati dan nurani. Kemarahan rakyat tak dianggap.
Antrean BBM di Banda Aceh hari ini lebih panjang dibanding kemarin. Pemotor mengantre berjam-jam bahkan sebagian harus mendorong motor karena kehabisan minyak.
"Saya rasa bukan tidak setuju, tentu ada banyak pendapat ya. Kita menghargai setiap pendapat, baik juga dari masyarakat dan lain sebagainya," kata Dony.