Badan Karantina Indonesia buka-bukaan terkait kasus udang Indonesia yang ditolak Amerika Serikat (AS) karena terindikasi terpapar radioaktif cesium atau Cs-137.
Andra Soni mengatakan BMKG telah mengeluarkan peringatan potensi hujan sangat deras di wilayah Banten beberapa hari ke depan. Dia meminta semua pihak bersiaga.
KSPI dan Partai Buruh menunda pelaksanaan demonstrasi besar-besaran hari ini. Penundaan tersebut dilakukan karena pemerintah menunda pengumuman kenaikan UMP.
Ketua Umum PBNU, Gus Yahya, mengumumkan pertemuan para kiai sepuh di Pesantren Lirboyo untuk membahas polemik internal. Waktu pertemuan belum ditentukan.
Kemendikdasmen mengimbau peserta mengenakan pakaian adat saat upacara Hari Guru Nasional 2025 yang akan digelar pada 25 November. Simak kumpulan idenya di sini!