detikHealth
Gara-gara Fobia, Wanita Ini Takut Setengah Mati pada Keju
Sah-sah saja takut pada hewan liar atau ketinggian. Akan tetapi sebagian orang justru takut pada hal-hal yang tak terlihat menakutkan bagi orang lain. Seperti halnya yang dialami gadis muda ini. Ia begitu ketakutan terhadap keju.
Kamis, 27 Mar 2014 10:16 WIB







































