Wakil Gubernur Jakarta Rano Karno mengatakan wilayah Bundaran HI di sepanjang jalan MH Thamrin hingga Jalan Sudirman tengah digodok untuk diterapkan CFN.
Pegawai Pemprov DKI Jakarta diduga menjadi korban pencopetan ponsel saat acara Abang None di TIM, di depan Gubernur Pramono Anung. Polisi masih menyelidiki.
Jakarta menjadi tuan rumah Drum Corps International 2025, diikuti 12 provinsi dan 3 negara. Event ini diharapkan meningkatkan indeks kota global Jakarta.
Basuki Tjahja Purnama atau Ahok menilai Pramono Anung punya pengalaman soal Jakarta karena hampir 10 tahun berada di kabinet pemerintahan Presiden Jokowi.