detikNews
Ikut Konvensi Capres PD, Dino Patti Djalal Belum Mau Berkomentar
Presiden SBY menyebut Dino Patti Djalal masuk dalam daftar empat nama tokoh yang akan mengikuti konvensi PD pada 11 September 2013 nanti. Mendengar hal tersebut, Dubes Indonesia untuk Amerika itu tidak mau berkomentar banyak.
Rabu, 17 Jul 2013 06:51 WIB







































