Ketua Harian Pengurus Besar (PB) ESI, Bambang Sunarwibowo, mengungkapkan Esport menjadi basis yang dapat menguntungkan untuk perekonomian di Indonesia.
Pemerintah memberikan bonus ke para atlet-atlet berprestasi. Melalui Menpora Zainudin Amali, Presiden Jokowi juga menyampaikan salam hangat dan harapannya.