Hari ini akan digelar aksi bela tauhid di Jakarta. Demonstrasi ini dilakukan terkait peristiwa pembakaran bendera bertuliskan kalimat tauhid oleh oknum Banser.
Kabareskrim Komjen Arief Sulistyanto menyebut status Uus pembawa bendera berisi kalimat tauhid yang dinyatakan sebagai bendera HTI masih saksi. Apa kata Arief?
Polisi mengungkap detail kejadian pembakaran bendera HTI. Saat ditangkap, pembawa bendera yang bernama Uus Sukmana tersebut mengaku membawa bendera HTI.