detikNews
drg Lili Divonis Langgar Etik karena Berbohong soal drg Romi
Persatuan Dokter Gigi Indonesia (PDGI) Sumatera Barat memutuskan drg Lili Suryani, yang menggantikan drg Romi Syofpa Ismael sebagai PNS, melanggar etik.
Selasa, 30 Jul 2019 17:35 WIB







































