detikNews
Jual Alat Deteksi Bom Palsu ke Irak, Pengusaha Inggris Dibui 10 Tahun
Seorang pengusaha Inggris harus mendekam di penjara selama 10 tahun karena menjual alat pendeteksi bom palsu. Alat-alat palsu ini telah dijual ke pemerintah Irak dan sejumlah negara lainnya.
Jumat, 03 Mei 2013 14:36 WIB







































