detikNews
RSUD Bandung Tutup Pelayanan Rawat Jalan, Kadinkes: Sesuai Edaran PB IDI
Kepala Dinas Kesehatan Kota Bandung Achyani Raksanagara menilai apa yang dilakukan RSUD Kota Bandung dengan menutup pelayanan rawat jalan hari ini, sebagai bentuk solidaritas. Menurutnya itu sudah sesuai dengan surat edaran PB IDI.
Rabu, 27 Nov 2013 17:08 WIB







































