detikHealth
Obat Maag Ranitidin Ditarik karena Tercemar Karsinogen, Ini Saran Ahli Kanker
BPOM menarik obat asam lambung ranitidin yang tercemar NDMA. Ahli kanker mengimbau masyarakat untuk tidak terlalu panik dalam menyikapinya.
Senin, 07 Okt 2019 11:40 WIB







































