detikFinance
Rayakan Ulang Tahun BI ke-60, Agus Marto Potong Tumpeng
Tepat tanggal 1 Juli 2013, Bank Indonesia (BI) merayakan hari jadinya yang ke 60. Otoritas Moneter yang dipimpin Agus Martowardojo ini merayakan dengan sangat sederhana
Senin, 01 Jul 2013 10:49 WIB







































