detikNews
Xperia Play Bermasalah, 2 Bulan Perbaikan Belum Selesai
Sejak pembelian tanggal 23 Oktober 2011 sudah 3 kali handphone Xperia play saya mengalami masalah. Perbaikan yang pertama adalah di service Sony ITC Cempaka Mas membutuhkan waktu 1 bulan, padahal dijanjikan dua minggu.
Senin, 03 Sep 2012 11:17 WIB







































