detikNews
Dituduh Pegang Bokong Perempuan Singapura 2 Kali, Ini Jawab Mahasiswa S3 RI
Mahasiswa doktoral dari Indonesia di Singapura, Irfan Syanjaya (26), dibui 6 pekan karena dituduh melakukan pelecehan seksual dalam gerbong MRT. Perempuan Singapura menuduh Irfan memegang bokongnya dua kali. Apa pembelaan Irfan?
Kamis, 28 Mei 2015 13:19 WIB







































