detikFood
Hidangan Taiwan Kini Hadir di Jakarta
Jika Anda pecinta makanan Taiwan pasti mengenal Green Tea dan San Bei Chicken. Keduanya memiliki rasa yang unik. Meskipun berasal dari negeri seberang namun rasanya sangat akrab di lidah warga Jakarta.
Kamis, 03 Mei 2012 10:16 WIB







































