detikSport
Sharapova Jadi Duta PBB
Popularitas, kekayaan, dan kecantikan mungkin bisa membantu dunia untuk memerangi kemiskinan penduduknya. Paling tidak, demikian harapan PBB dengan merekrut Maria Sharapova.
Kamis, 15 Feb 2007 08:12 WIB







































