Kekecewaan terkait pembatalan haji 2020 mungkin sama dengan yang dialami muslim saat gagal tawaf di Makkah. Namun mereka berhasil kembali atas izin Allah SWT.
"Ini sifatnya untuk bergotong-royong... Sesama mahasiswa pun bisa saling membantu, yang mampu membantu yang kurang mampu, alumni bisa membantu adik-adiknya."