detikNews
Amien Menang di LP Pekanbaru
Pelaksanaan Pilpres di Lembaga Pemasyarakatan (LP) Pekanbaru berjalan lancar dan aman. Dari hitungan tiga TPS yang ada di LP kelas 2 A itu, pasangan calon presiden Amien-Siswono meraih suara terbanyak.
Senin, 05 Jul 2004 16:48 WIB







































