detikNews
China Buka Kamp Indoktrinasi di Wilayah Muslim Xinjiang
Pemerintah China di wilayah Xinjiang yang berpenduduk mayoritas Muslim telah memenjarakan puluhan, mungkin ratusan ribu Muslim Cina di kamp-kamp tahanan massal.
Jumat, 18 Mei 2018 15:41 WIB







































