detikNews
Dipicu Kisah Penemuan Patung Emas Seharga Rp 4 Miliar
Tiga bulan ini banyak orang memburu harta karun di tepian Sungai Musi dari jembatan Ampera hingga ke kampung 30 Ilir, Sumsel. Hal ini ternyata dipicu kisah penemuan patung emas seharga Rp 4 miliar oleh seseorang di sungai itu.
Senin, 24 Agu 2009 11:38 WIB







































