Siswa dari SMP Terbuka Paling Banyak Tak Lulus UN
Penyumbang siswa SMP tidak lulus dalam Ujian Nasional (UN) di Jawa Timur terbanyak berasal dari SMP terbuka. Dinas Pendidikan memberikan perhatian untuk mengimbangi program wajib belajar 9 tahun.
Kamis, 06 Mei 2010 13:22 WIB







































