detikNews
Pengungsi Capai 10.200 Jiwa, 300 KK Terisolir
Korban banjir di Bojonegoro yang mengungsi mencapai 10.200 jiwa dari 169 desa di 12 kecamatan. Sebagian pengungsi menempati jalan provinsi jurusan Bojonegoro-Cepu yang belum terendam air.
Sabtu, 28 Feb 2009 18:18 WIB







































