Prabowo-Gibran menuju Istora Senayan, Jakarta, untuk menyampaikan pidato kepada para pendukungnya. Prabowo-Gibran kompak mengenakan kemeja kotak-kotak biru.
Prabowo menyampaikan pidato di acara pemantauan quick count. Dalam kesempatan itu, terlihat Ahmad Muzani dan Ahmad Dhani duduk lesehan di bawah panggung.