detikNews
18 Pengusaha di Bandung Patungan Mempercantik Kota untuk KAA
Wajah Jalan Asia Afrika dan sekitarnya kini menjadi semakin cantik menyambut puncak peringatan 60 Tahun Konferensi Asia Afrika. Keindahan kawasan kota lama Bandung tersebut juga bisa terwujud karena patungan pengusaha.
Rabu, 22 Apr 2015 12:50 WIB







































