detikNews
Serangkaian Acara dan Kirab Sambut Gubernur Baru Jawa Timur
Gubernur dan Wakil Gubernur terpilih akan segera dilantik Presiden Jokowi di Jakarta, pada Rabu (13/2). Keesokan harinya akan ada sambutan meriah di Surabaya.
Selasa, 12 Feb 2019 08:17 WIB







































