detikNews
Hotman: Neneng Telepon Lalu KPK Tiba ke Pejaten Pukul 15.00 WIB
Hotman Paris Hutapea, pengacara Neneng Sri Wahyuni, tetap bersikeras kliennya tidak ditangkap KPK melainkan menyerahkan diri. Bahkan Neneng menghubungi KPK bahwa dirinya sudah di Jakarta.
Rabu, 13 Jun 2012 17:46 WIB







































