Kapolri mengajak tokoh lintas agama mendukung Asta Cita yang digaungkan pemerintahan Presiden Prabowo Subianto dalam membentuk SDM Indonesia yang unggul.
Pertumbuhan ekonomi Indonesia stabil di 4,95% hingga kuartal III-2024, meski ada ketegangan geopolitik. OJK minta pelaku pasar waspada terhadap risiko.
Menko Perekonomian Airlangga Hartarto melaporkan hasil negosiasi tarif dagang antara Indonesia dan Amerika Serikat (AS) usai kebijakan Presiden Donald Trump.