Balap Formula E Jakarta tengah berlangsung. Namun sejumlah penonton masih antre menunggu shuttle bus menuju pintu masuk Jakarta International E-Prix Circuit.
Penonton Formula E dimanjakan dengan koneksi internet ngebut. Didukung sinyal kencang dan ponsel Realme GT Neo 3T, live di Instagram dan TikTok lancar jaya.
Mantan Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta M Taufik turut menyaksikan langsung Formula E di Ancol, Jakut, mengenakan baju biru. Kode bergabung ke Partai NasDem?
Presiden Jokowi telah tiba di sirkuit Formula E Jakarta, Ancol, Jakarta Utara. Anies bersama Bamsoet, Sandiaga Uno, dan Sahroni menyambut kedatangan Jokowi.
Anies berkeliling sirkuit jelang kualifikasi Formula E. Saat berkeliling sirkuit Anies dihampiri oleh penonton untuk diajak foto bareng hingga bersalaman.