Real Madrid terakhir dapatkan striker Joselu di bursa transfer musim panas ini. Kata presiden klub, Florentino Perez, sudah selesai El Real belanjanya!
Spanyol berhasil menyabet gelar juara UEFA Nations League 2023 seusai mengalahkan Kroasia dengan skor 5-4 lewat adu penalti, Senin (19/6/2023) dini hari WIB.
Spanyol memastikan diri sebagai juara UEFA Nations League 2023. Spanyol mengalahkan Kroasia di final melalui adu penalti setelah seri 0-0 sampai extra time.