Sejumlah penumpang mengeluhkan terjadi penumpukan di Stasiun Manggarai malam ini. Penumpukan ini terjadi karena adanya perbaikan di KA bandara di Manggarai.
Keributan terjadi di Stasiun Manggarai, Jakarta Selatan, pagi tadi. Seorang pria mengaku 'bos' dinarasikan marah-marah gegara kesenggol penumpang lain.
Andre Rosiade menjawab masukan netizen yang memintanya berangkat ke kantor DPR naik KRL terkait polemik rencana impor kereta bekas dari Jepang oleh PT KCI.