Nikita Mirzani melabrak Elza Syarief di tayangan 'Hotman Paris Show'. Janda tiga anak itu terlihat emosi saat dipertemukan dengan pengacara mantan suaminya.
Nikita Mirzani kembali bikin heboh ketika terang-terangan melabrak Elza Syarief dalam acara talk show Hotman Paris. Apa yang sebenarnya membuat Nikita emosi?
Keluarga Uya Kuya juga menyorotoi amarah Nikita Mirzani terhadap Elza Syarief, pengacara Sajad Ukra, pada kasus hak asuh anak dalam acara talkshow Hotman Paris.
Nikita Mirzani ngamuk saat dipertemukan dengan Elza Syarief. Sebagai sahabat, Uya Kuya menyebutnya wajar sebagai naluri ibu yang memperjuangkan sang anak.