Harian Detik
Ronaldo Akan Pensiun di Bernabeu
Presiden Real Madrid Florentino Perez menyebutkan Cristiano Ronaldo akan pensiun di Santiago Bernabeu. “Pemain yang ingin pensiun di Real Madrid adalah Ronaldo dan Real juga ingin dia pensiun di sini,” ujar Perez kepada televisi Spanyol kemarin.
Rabu, 10 Jul 2013 05:00 WIB







































