detikOto
Lexus Hadirkan Penantang BMW M5
Divisi mobil mewah milik Toyota Motor Corporation, Lexus, merilis varian terbaru Lexus GS F dengan menonjolkan tenaga besar yang mencapai 467 hp. Mobil akan menjadi pesaing kuat BMW M5.
Rabu, 07 Jan 2015 15:22 WIB







































