MA kembali memutasi Hakim Eko Aryanto, pemvonis koruptor Harvey Moeis yang merupakan suami artis Sandra Dewi. Dalam sebulan, Eko dua kali dipindahtugaskan.
Di balik kilau medali emas SEA Games 2025 Thailand, tersimpan kisah perjuangan para atlet putri Indonesia khususnya yang mengejar medali saat tengah mengandung.