detikSport
Lapangan Futsal Banjir, Pertandingan Ditunda
Pertandingan cabang futsal PON XVIII di Kota Tembilahan, Kabupaten Indragiri Hilir, Jumat (7/9/2012) ini terpaksa ditunda. Sebabnya, lapangan futsal yang sedianya digunakan tergenang banjir.
Jumat, 07 Sep 2012 21:42 WIB







































