Menko Perekonomian Airlangga Hartarto mengatakan salah satu masalah ekonomi RI saat ini adalah banyak orang yang mempunyai uang tapi tidak mau belanja.
Sejumlah selebritas dianggap mendukung RUU Cipta Kerja berdasar Twitter @kamalbukankemal. List itu muncul berkaitan dengan merebaknya #IndonesiaButuhKerja.
Pandemi virus corona membuat semua lapisan masyarakat waswas, tidak terkecuali kaum kaya. Orang-orang kaya dikabarkan mulai menimbun harta dan menahan belanja.
Kubu Tommy Soeharto mempersoalkan status kepengurusan Partai Berkarya Ketum Muchdi Pr. Pihak Muchdi tak ambil pusing dan siap menyelenggarakan rakernas.
"Dari data yang ada, masalah adalah segi demand side. Mereka yang punya deposito Rp 200 juta, justru sebagian meningkatkannya, tapi tidak membelanjakannya,"