detikNews
Menko Polhukam Protes Tuduhan Prematur Filipina soal WNI Bomber Gereja
Menko Polhukam Wiranto menyayangkan sikap otoritas Filipina yang sempat menyatakan bahwa pelaku bom di katedral Jolo merupakan warga negara Indonesia (WNI).
Senin, 04 Feb 2019 12:36 WIB







































