Wolipop
Yang Menarik dari MAP Sale Up to 80% di Kuningan City
Perusahaan retaill Mitra Adi Perkasa (MAP) tengah menggelar bazaar pada sejumlah brand di bawah naungannya. Bazaar ini diadakan di lantai 2 mall Kuningan City, Jakarta. Beberapa merek yang mengikuti bazaar antara lain Topshop, New Look, Warehouse, Oasis, Forever New dan Lacoste.
Jumat, 13 Jun 2014 13:00 WIB







































