Kasus penganiayaan yang menewaskan santri Ponpes Mambaul Ulum di Mojokerto, direka ulang. 14 Adegan dalam rekonstruksi mengungkap cara pelaku menganiaya korban.
Puluhan anak punk dan jalanan ramai-ramai menghapus tato yang selama ini melekat di tubuhnya. Penghapusan tato ini dilakukan sebagai salah satu jalan hijrah.
Polisi belum menentukan tersangka dalam kasus penganiayaan yang menewaskan seorang santri Ponpes Mambaul Ulum di Mojokerto. Apakah WN akan jadi tersangka?
Penganiayaan yang menewaskan seorang santri di Mojokerto diperkuat kesaksian teman satu kamar korban. Korban ditendang dan dipukul pelaku hingga muntah darah.