detikNews
Ada 87 Titik Api, Kebakaran Hutan di Riau Meluas
Pemprov Riau terkesan tak mampu menanggulangi kebakaran hutan. Buktinya, jumlah titik api terus bertambah dalam sepekan ini. Dari 139 titik api di Sumatera, 87 di antaranya berada di Riau.
Rabu, 20 Feb 2008 11:24 WIB







































