"Spider-Man 2" Bantu Sony Raup US$ 2 Miliar
Untuk kelima kalinya, pendapatan per tahun Sony Pictures Entertainment melebihi angka US$ 1 Miliar. Tahun 2004 ini, jumlah pendapatan Sony mencapai US$ 2, 04 miliar dan "Spider-Man 2" adalah film yang menjadi penyumbang pemasukan terbesar.
Senin, 11 Okt 2004 12:02 WIB







































